Tugas 5 : Pengenalan GUI pada Java

==================================================
Nama/NIM : Ni Komang Widyasanti/1404505061
Jurusan/Fakultas/Universitas : Teknologi Informasi/Teknik/Universitas Udayana
Mata Kuliah : Pemrograman Berorientasi Objek (B)
Dosen : I Putu Agus Eka Pratama, ST MT
==================================================

Mengenal GUI (Graphic User Interface) pada Java


Sebelum melangkah ke contoh, ada baiknya jika kita mengenal beberapa istilah yang nantinya akan digunakan, yaitu swing dan JFrame

Swing atau Java Swing merupakan salah satu bagian dari jenis-jenis GUI pada Java. Java Swing merupakan librari java yang digunkan untuk menciptakan Grafik User Interface (GUI). Dengan Java Swing kita dapat membuat user interface yang cross platform atau OS independent. Artinya user interface yang kita buat dapat dijalankan pada system operasi apa saja (OS yang suport Java) dengan tampilan yang relative sama. Bahkan kita dapat membuat user interface yang menyerupai Windows XP, Mac OS atau Linux tanpa tergantung dari OS yang kita gunakan. SWING, adalah salah satu bagian dari Java Foundation Classes (JFC). Pada JFC ini juga terdapat fasilitas untuk menambahkan Rich Graphic Functionality.

Lalu istilah berikutnya yang perlu kita pahami adalah JFrame. JFrame adalah class pada java yang dipakai untuk menciptakan sebuah “window”. Window ini memiliki karakteristiknya sendiri, seperti contohnya title bar.

Jika sudah memahami dua istilah diatas, sekarang mari kita menuju ke contoh GUI pada Java

1. Langkah awal selalu dengan membuat file baru, memberinya nama sama dengan nama classnya. yang pada kasus ini bernama GUI



2. Langkah berikutnya silahkan perhatikan gambar berikut


3. Jika sudah, cobalah compile program tersebut



4. Jika compile dinyatakan sukses, execute program dan lihatlah hasilnya! :D



Berikut coding keseluruhan dari program diatas, untuk hasil yang memuaskan tetaplah latih kemampuan anda ^^



Do Practice, Keep Learning, and Be Creative!
-------------------------------0000000000---------------------------------

Daftar Pustaka:
  • http://docs.oracle.com/javase/tutorial/uiswing/examples/start/HelloWorldSwingProject/src/start/HelloWorldSwing.java
  • http://www.tanyapedia.com/apa-itu-jframe/
  • http://nenylestary.blogspot.com/2013/12/java-gui.html
Previous
Next Post »
Thanks for your comment